Minggu, 11 Maret 2012

fototropisme

Keterangan gambar berikut ini  ; A. adalah gerak fototropisme gerak ujung batang  yang menuju rangsangan cahaya ; B adalah gerak tigmotropisme  yaitu gerak sulur tanaman yang melilit pada  batang kayu karena persinggungan  C.  gerak fotonasti adalah gerak membukanya bunga pukul empat -= D. gerak fototaksis adalah gerak euglena (ganggang hijau) menuju rangsangan cahaya.
..

gambar tersebut adalah ..
adalah stomata (mulut daun). Gerak membukanya stomata adalah gerak nasti kompleks. Gerak nasti kompleks adalah gerak nasti yang dipengaruhi oleh cahaya, suhu, zat kimia , air.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar